Note

Topindo Solusi Komunika (TOSK) Resmi Melantai di BEI

· Views 31
Topindo Solusi Komunika (TOSK) Resmi Melantai di BEI
Topindo Solusi Komunika (TOSK) Resmi Melantai di BEI. (Foto MNC Media)

IDXChannel - PT Topindo Solusi Komunika Tbk resmi melantai di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Rabu (7/2/2024) dengan kode emiten TOSK. Perseroan menjadi perusahaan tercatat ke-10 di BEI pada 2024.

Dalam pembukaan perdagangan perdananya, saham TOSK melesat 34,4% ke level Rp168 per saham.

Baca Juga:
Topindo Solusi Komunika (TOSK) Resmi Melantai di BEI Simak Prospek Bisnis TOSK di Talkshow Market Review IDX Channel

TOSK menawarkan sebanyak 875 juta saham baru atau setara dengan 20% dari modal disetor setelah IPO dengan harga penawaran Rp125 per saham. Adapun target dana yang terkumpul sebanyak Rp109,37 miliar.

Bersamaan dengan IPO ini, TOSK juga akan menerbitkan sebanyak 262,5 juta Waran Seri I dengan rasio setiap pemegang 10 saham baru berhak memperoleh tiga Waran Seri I dengan harga pelaksanaan Rp145 per saham.

Baca Juga:
Topindo Solusi Komunika (TOSK) Resmi Melantai di BEI Listing Perdana, Harga Saham Topindo Solusi (TOSK) Ngacir Delapan Persen
Halaman : 1 2 3

Disclaimer: The content above represents only the views of the author or guest. It does not represent any views or positions of FOLLOWME and does not mean that FOLLOWME agrees with its statement or description, nor does it constitute any investment advice. For all actions taken by visitors based on information provided by the FOLLOWME community, the community does not assume any form of liability unless otherwise expressly promised in writing.

FOLLOWME Trading Community Website: https://www.followme.com

If you like, reward to support.
avatar

Hot

No comment on record. Start new comment.